Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2022

Jenis-jenis Blog

Gambar
  21 Jenis Blog yang Ada di Internet dan Contohnya Apakah Anda tahu apa saja jenis blog yang ada di internet? Kemungkinan besar tidak, karena biasanya orang tidak terlalu perduli dengan jenisnya tetapi pada isinya. Seperti kita ketahui, blog merupakan sebuah aplikasi web yang berisi beragam tulisan, catatan, artikel yang diposting secara online dan bersifat terbuka. Semakin bertambahnya jumlah blog dengan beragam tema yang bermunculan setiap hari membuat perlunya sebuah penggolongan dan kategorisasi. Sebagai salah satu sebuah media di  internet  yang informasinya banyak dibutuhkan orang, blog yang awalnya berupa blog gratis (Blogspot.com dan WordPress.com) kini telah berkembang menjadi banyak bentuk dan variasi. Kini blog yang ada telah memiliki dunianya sendiri, punya karakter khas dan pembahasannya tersendiri. Lalu apa saja jenis blog yang ada dan sudah berkembang tersebut? Berikut ulasan singkatnya. Daftar Isi A. Jenis Blog Berdasarkan Platformnya 1. Blog Platform Gratis (Free Blog)

Mengenal Tools Macromedia Flash

Gambar
  Mengenal Fungsi Tools pada Macromedia Flash 8    Sebelum mulai belajar untuk membuat sebuah animasi, kita wajib mengetahui fungsi dari tools yang akan kita gunakan dalam pembuatan animasi. Secara keseluruhan tools yang digunakan pada flash tidak jauh berbeda pada setiap versinya, bagi kalian yang ingin membuat sebuah  Presentasi ,  Media Pembelajaran  ataupun  Game Edukasi  sederhana maka  Macromedia Flash 8  adalah yang paling mudah untuk dipelajari dan menggunakan ActionScript 2. Namun, jika kalian ingin serius dalam mempelajari flash dan ingin membuat sebuah Game atau Aplikasi yang akan di jalankan di  Android  maka saya sarankan kalian mempelajari ActionScript 3, minimal menggunakan  Adobe Flash CS6 . --  FUNGSI TOOLS PADA MACROMEDIA FLASH 8  --  Selection Tool  : Memilih dan memindahkan objek. SubSelection Tool  : Mengubah bentuk objek dengan edit points. Free Transform Tool  : Mengubah (ukuran) atau memutar (arah) objek sesuai keinginan. Gradient Transform Tool  : Mengubah warn

Tools dan fungsinya pada Adobe Flash

Gambar
  MENGENAL TOOL ADOBE FLASH CS 6 Mengenal Adobe Flash CS 6 Adobe Flash CS6 Adobe Flash CS6 merupakan versi terbaru dari versi sebelumnya Adobe Flash CS5. Program ini memiliki banyak fungsi, seperti pembuatan animasi objek, membuat presentasi, animasi iklan, game, pendukung animasi halaman web, hingga dapat digunakan untuk pembuatan film animasi. Mesikpun secara keseluruhan memiliki tampilan dan proses kerja yang sama dengan versi sebelumnya, namun pada versi baru ini memiliki beberapa penambahan vitur. Komponen Adobe Flash CS6 Pada saat program Adobe Flash CS6 diaktifkan, maka jendela utama akan muncul. Dimana jendela utama memiliki komponen-komponen yang akan dipakai dalam pembuatan program.Komponen – komponen tersebut, yaitu Menu Bar, Toolbox, Panel Timeline, Stage, Panel Propertise, Panel Actions, Panel Color, dan Panel Library.   Menu Bar Adalah baris menu yang terdiri 11 elemen yang utama dan masing-masing memiliki submenu perintah lagi. Timeline Adalah panel untuk mengatur dan me